Alhamdulillah, banyak sekali pengetahuan dan informasi yang didapat dari materi serta diskusi yang mencerahkan, pada bimtek bagi PPK dan PPTK ini. Terimakasih kepada SR Management atas kesediaannya menyelenggarakan Inhouse Training bagi Dinas PU Kota Balikpapan. Semoga kita dapat selalu bersinergi bersama.
Rita, S.T.
Kepala Dinas PU Kota Balikpapan